Pengaruh Metode Pembelajaran Kulponsi Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas IV SDIT Al-Istiqomah NW
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh metode pembelajaran kulponsi terhadap prestasi belajar siswa kelas IV SDIT Al-Istiqomah NW. Penelitian ini di desain dengan quasi eksperimen yang terdiri dari kelas eksperimen dan kontrol. Instrumen tes yang digunakan dalam penelitian ini dianalisis nilai validitas dan realibilitasnya. Dan diperoleh hasil bahwa butir soal valid dan reliabel. Uji hipotesis untuk mengetahui pengaruh metode kulponsi dianalisis dengan menggunakan statistik inferensial dengan rumus korelasi produk moment. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh signifikan penggunaan pengaruh metode kulponsi terhadap prestasi belajar siswa kelas IV SDIT Al-istiqomah NW.
Keywords
Full Text:
PDFDOI: http://dx.doi.org/10.58258/jisip.v5i3.2158
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2021 Rahman Rahman, Nurlaila Nurlaila, Raden Sumiadi
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.
JISIP (Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan)
p-ISSN: 2598-9944, e-ISSN: 2656-6753
Jurnal ini diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala.