Analisis Faktor–Faktor Yang Mempengaruhi Produktivitas Kerja Pegawai Pada Dinas Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Lombok Utara
Zuldi Ehyani, Satrio Adi Prana, Dipa Banyu Prastia
Abstract
Penelitian ini berjudul “Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Produktivitas Kerja Pegawai Pada Dinas Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Lombok Utara”. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian hubungan atau korelasional yang bertujuan mengungkapkan hubungan antar variabel. Jenis data penelitian ini adalah data kuantitatif dan kualitatif. Sumber data dalam penelitian ini adalah data primer yang diperoleh dari sumbernya. Alat analisis yang digunakan adalah Analisis Regresi Ganda, Uji Hipotesis penelitian ini menggunakan Uji Parsial (Uji t), Uji Simultan (Uji F) dan Uji Koefisien Determinasi (R3 ). Hasil penelitian menunjukkan nilai Regresi Linier Berganda adalah Y = 0,073 + 0,133 + 0, 007 + 0,228 + 0,011. Untuk Uji Parsial (Uji t ) menunjukan nilai Variabel Motivasi Kerja (X1 ). Nilai : 1,732 > : 1,708 dan nilai p = 0,096 > 0,05 sehingga diterima ditolak sehingga secara parsial berpengaruh signifikan terhadap produktivitas kerja, Variabel Pengalaman Kerja ( X2). Nilai : 0,047 < :1,708 dan nilai p = 0,963 > 0,05 sehingga ditolak diterima sehingga secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap produktivitas kerja, Variabel Lingkungan Kerja ( X3). Nilai : 1,283 < :1,708 an nilai p = 0,211 > 0,05 sehingga ditolak diterima sehingga secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap produktivitas kerja dan Disiplin Kerja ). Nilai : 0,073 < :1,708 an nilai p = 0,943 > 0,05 sehingga ditolak diterima sehingga secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap produktivitas kerja. Sedangkan Uji Simultan (Uji F) menunjukan nilai 15,290 atau Sig 0,000 < 0,05 yang berarti diterima dan ditolak. Dan Uji Koefisien Determinasi menunjukkan hasil Korelasi yang dihasilkan adalah sebesar 0,843.
Keywords
Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Produktivitas Kerja
References
Arikunto,Suharsini. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta
Hasibuan, Melayu.2000. Manajemen Sumber Daya Manusia.Jakarta: PT. Bumi Aksara.
Hariandja, Marihot.2002. Manajemen Sumber Daya Manusia.Jakarta: Grasindo
Handoko,T.Hani.1984. Manajemen.Edisi 2.Yogyakarta: BPFE
Hasibuan, Melayu.1999. Organisasi dan Motivasi.Cetakan ke-2.Jakarta: Bumi Aksara.
Manulang.2005. Dasar-Dasar Manajemen.Yogyakarta: Gajah Mada.
Sutrisno,Edy.2009. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Pertama.Jakarta:PRENADAME DIA GROUP.
Sugiyono.2017. Statistika Untuk Penelitian.Bandung. Alfabeta.
Sugiyono.2012. Metode Penelitian Administrasi.Cetakan ke- 20.Bandung: Alfabeta
DOI:
http://dx.doi.org/10.58258/bisnis.v2i1.5431
Refbacks
- There are currently no refbacks.

Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.
Bussiness Management
p-ISSN: 2828-8203, e-ISSN: 2828-7606
Jurnal ini diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala.
Alamat: Jl. Lingkar Selatan, Perum Elit kota Mataram Asri Blok O. No. 35, Jempong Baru, Sekarbela, Kota Mataram NTB. Indonesia