Pengaruh Female Tainted Director Terhadap Biaya Audit dan Kualitas Laporan Keuangan dengan Variabel Moderasi Political Connection

Budi Santosa Kramadibrata, Darlin Aulia, Rizal Kamsurya

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Female Tainted Directorsdan political connection (koneksi politik) terhadap kualitas laporan keuangan serta biaya audit. Selain itu penulis juga mencoba menguji variabel political connection sebagai variabel moderasi Female Tainted Directorsterhadap kualitas laporan keuangan dan biaya audit. Variabel Female Tainted Directorsdidefinisikan sebagai direktur perempuan yang pernah menjabat sebagai direktur pada perusahaan sebelumnya dan terlibat masalah kegagalan keuangan serta integritas. Sedangkan untuk variabel kualitas laporan keuangan, didefinisikan dengan manajemen laba yang dilakukan oleh perusahaan. Variabel koneksi politik didefinisikan dengan adanya hubungan politik direktur utama atau direktur utama yang berkecimpung dalam dunia politik. Sedangkan untuk variabel biaya audit di definisikan sebagai biaya yang dikeluarkan manajemen untuk dilakukannya audit eksternal dengan berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tertentu.  Variabel Female Tainted Directors, Kualitas Laporan Keuangan, dan Koneksi Politik dianggap memiliki pengaruh tehadap besarnya biaya audit yang akan dikeluarkan oleh perusahaan. Penelitian ini akan menggunakan sampel observasi perusahaan keuangan di Indonesia selama periode tahun 2012-2020 dengan menggunakan regresi panel.

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Female Tainted Directorsdan political connection (koneksi politik) terhadap kualitas laporan keuangan serta biaya audit. Selain itu penulis juga mencoba menguji variabel political connection sebagai variabel moderasi Female Tainted Directorsterhadap kualitas laporan keuangan dan biaya audit. Variabel Female Tainted Directorsdidefinisikan sebagai direktur perempuan yang pernah menjabat sebagai direktur pada perusahaan sebelumnya dan terlibat masalah kegagalan keuangan serta integritas. Sedangkan untuk variabel kualitas laporan keuangan, didefinisikan dengan manajemen laba yang dilakukan oleh perusahaan. Variabel koneksi politik didefinisikan dengan adanya hubungan politik direktur utama atau direktur utama yang berkecimpung dalam dunia politik. Sedangkan untuk variabel biaya audit di definisikan sebagai biaya yang dikeluarkan manajemen untuk dilakukannya audit eksternal dengan berdasarkan pertimbangan-pertimbangan tertentu.  Variabel Female Tainted Directors, Kualitas Laporan Keuangan, dan Koneksi Politik dianggap memiliki pengaruh tehadap besarnya biaya audit yang akan dikeluarkan oleh perusahaan. Penelitian ini akan menggunakan sampel observasi perusahaan keuangan di Indonesia selama periode tahun 2012-2020 dengan menggunakan regresi panel.


Keywords


Political; Laporan Keuangan; Audit

Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.58258/jisip.v5i4.2595

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Copyright (c) 2021 budi santosa kramadibrata, Darlin Aulia, Rizal Kamsurya



Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.

JISIP (Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan)
p-ISSN: 2598-9944, e-ISSN: 2656-6753
Jurnal ini diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala.