PENGARUH MODEL PROJECT-BASED LEARNING TERHADAP KEAKTIFAN BELAJAR SISWA PADA KELAS X DI MAN 1 LOMBOK TENGAH

Muhammad Fajrul Hadi, Andi Mariono, Andi Kristanto

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model project based learning terhadap keaktifan belajar siswa kelas X di MAN 1 Lombok Tengah. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif menggunakan metode quasi experiment. Penelitian ini menggunakan desain pre test post-test control group design. Subjek dalam penelitian ini berjumlah 60 siswa yang terbagi menjadi dua kelompok, yakni kelompok eksperimen dan kelompok kontrol yang masing-masing berjumlah 30 siswa. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini menjukkan bahwa model project based learning memberikan dampak positif terhadap keaktifan siswa. Hal ini dibuktikan dengan perolehan nilai rata-rata pada kelompok eksperimen yang dibelajarkan dengan project based learning memproleh nilai rata-rata lebih tinggi dibandingkan dengan kelompok kontrol yang dibelajarkan tanpa project based learning. Penggunaan model project based learning mendorong siswa lebih aktif dalam belajar. Pada kelas control siswa cenderung lebih pasif dalam belajar. Berdasarkan hasil signifikansi, model project based learning memberikan pengaruh yang signifikan terhadap keaktifan belajar siswa.

Keywords


Project Based Learning, Keaktifan Belajar

Full Text:

PDF

References


A.M. Sardiman. (2001). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: CV. Rajawali

Arikunto, S. 2013.Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Edisi Revisi. Jakarta: PT. Rineka Cipta

Dimyati. 2009. Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta

Hamalik, Oemar. (2008). Perencanaan Pengajaran Bedasarkan Pendekatan Sistem. Jakarta: PT Bumi Aksara

Hanafiah, Nanang., dan Cucu Suhana. 2010. Konsep Strategi Pembelajaran. Bandung: PT Refika Aditama

Haycraft, John. 1987. An Introduction to English Language Teaching. London: Longman Group Limited.

Haynes, S. N., Richard, D. C., & Kubany, E. S. (1995). Content Validity in Psychological Assessment: A Functional Approach to Concepts and Methods. Psychological

Haryanto, dkk. (2018). Ilmu Pendidikan: landasan filosfis, rujukan teoritik, dan Terapannya. Yogyakarta: UNY Press.

Kokotsaki, D., Menzies, V., & Wiggins, A. (2016). Project-based learning: A review of the literature. Improving Schools, 19(3), 267–277.

Nasution. S. (2010). Didaktik Asas-asas Mengajar. Jakarta: Bumi Aksara

Savery, John R. (2006). Overview of Problem-Based Learning: Definitions and Distinctions. Interdisciplinary Journal of Problem-based Learning, 1(1), 9-20

Singh, Dr. Yash & Agrawal, Anju. (2011). INTRODUCTION TO CO-OPERATIVE LEARNING. Indian Streams Research Journal, 1(2), 230-7850. 1.

Sudjana, Nana. (2004). Dasar-Dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algessindo

Susilawati, W. N. Jannah, Dianasari. (2018). Efektivitas Project based learning terhadap Keterampilan Menulis Bahan Ajar IPA Calon Guru SD. Eduhumaniora, 10(1), 38-49

Syafe’i, I. (2015). Tujuan Pendidikan Islam. Al-Tadzkiyyah: Jurnal Pendidikan Islam, 6(2), 151–166.

Syukriya, Aini Ummu. (2020). Efektifitas Project based learning (Pjbl) berbasis Higher Order Thingking Skill (Hots) untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis Bahasa Arab dengan Media Instagram: Studi Eksperimen di SMA Islam P.B. Soedirman 1 Bekasi. Tesis. Diunduh 20/09/2022

Untari, Enry. (2015). Korelasi Keaktifan Siswa dalam Kegiatan Organisasi Sekolah dan Gaya Belajar Siswa Terhadap Prestasi Belajar Matematika Siswa Kelas XI Madrasah Aliyah Negeri Ngawi Tahun Ajaran 201/2015. Media Prestasi, 15(2), 1979-9225.

Utama, Kiki Okta Dwi, Sukaswanto. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran Project based learning Terhadap Hasil Belajar dan Keaktifan Belajar Siswa di SMK Negeri 1 Ngawen. Jurnal Pendidikan Vokasi Otomotif, 2(2), 79-92

Walsh, K. 2010. The Importance of Writing Skills: Online Tools To Encourage Success. Online. https://www.emergingedtech.com/2010/11/the-importance-of-writing-skills-online-tools-to-encourage-success/




DOI: http://dx.doi.org/10.58258/jime.v8i4.3971

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Muhammad Fajrul Hadi, Andi Mariono, Andi Kristanto

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
JIME: Jurnal Ilmiah Mandala Education (p-issn: 2442-9511;e-issn: 2656-5862) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal ini diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala.