Analısıs Penerapan Model Number Head Together (NHT) Dilihat Dari Hasil Belajar Ilmu Pengetahuan Alam Dan Sosial (IPAS) Pada Kurikulum Merdeka

Qotrunnada Nur Salsabila, Meirza Nanda Faradita, Kunti Dian Ayu Afiani

Abstract


Siswa kesulitan untuk memahami sistem tata surya pada pelajaran (Ilmu Pengetahuan Alam Dan Sosial)  IPAS, dikarenakan guru belum menggunakan model media yang tepat saat pembelajaran. Tujuan dari penelitian ini mendeskripsikan penerapan model (Number Head Together) NHT dilihat dari belajar (Ilmu Pengetahuan Alam Dan Sosial) IPAS pada peserta didik kelas IV SD Muhammadiyah 26 Surabaya. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif dengan metode analisis deskriptif.  Sumber data didapatkan melalui telaah dokumen nilai UTS IPAS, wawancara  serta observasi kegiatan belajar IPAS. Subjek keseluruhan siswa kelas IV SD Muhammadiyah 26 Surabaya berjumlah 24 siswa. Hasil penelitian ini menunjukan bahwasannya motivasi meningkat, mampu memperdalam pemahaman siswa, terlatih bersikap percaya     diri, bertanggung jawab, disiplin, serta menumbuhkan sikap kreatif dalam proses pembelajaran IPAS.


Keywords


Kata Kunci: Hasil Belajar, IPAS, NHT

Full Text:

PDF

References


Afiani, K. D. A., & Faradita, M. N. (2021). Pengembangan Media “MEB” dalam Menumbuhkan Rasa Nasionalis pada Pembelajaran Matematika SD. Jurnal Bidang Pendidikan Dasar, 5(1), 31–41. Agustina, R. L. (2015). Upaya meningkatkan hasil belajar IPA siswa kelas IV menggunakan model

STAD dan NHT. Journal of Educational Science and Technology, 1(3), 177106.

Astrawan, I. G. B. (2013). Penerapan model kooperatif tipe NHT dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA di kelas V SDN 3 Tonggolobibi. Jurnal Kreatif Online, 3(4).

Depdiknas. (2003). Undang-undang RI No.20 tahun 2003. tentang sistem pendidikan nasional.

Jakarta.

Faradita, M. N., Afiani, K. D. A., & Firmannandya, A. (2023). TEACHER’S CREATIVITY IN MAKING VIDEO BASED LEARNING IN POST PANDEMI COVID-19. Jurnal Bidang Pendidikan Dasar, 7(1), 1–11.

Febrianti, R. P., Okyranida, I. Y., & Saraswati, D. L. (2020). Pengembangan Modul Pembelajaran Ipa Terpadu Berbasis Kooperatif Tipe Number Head Together (Nht) Pada Materi Pesawat Sederhana Kelas VIII. Schrodinger Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Fisika, 1(2), 147–154.

Hasibuan, L. S., & Sukma, E. (2021). Peningkatan Hasil Belajar Peserta Didik Pada Pembelajaran Tematik Terpadu Menggunakan Model Kooperatif Tipe Numbered Head Together (NHT) di Kelas IV SD. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(2), 4504–4510.

Juliartini, N. M., & Arini, N. W. (2017). Penerapan model pembelajaran nht untuk meningkatkan hasil belajar ipa siswa kelas III. Journal of Education Action Research, 1(3), 240–250.

Lestari, N. P. C. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Nht Berbantuan Media Audio Visual Untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPA. Journal of Education Action Research, 2(4), 355–362.

Mulyana, M. A., Hanifah, N., & Jayadinata, A. K. (2016). Penerapan model kooperatif tipe numbered heads together (NHT) untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada materi kenampakan alam dan sosial budaya. Jurnal Pena Ilmiah, 1(1), 331–340.

Oktavia, N. P. D., Darsana, I. W., & Negara, I. G. A. O. (2019). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEAD TOGETHER (NHT) BERBASIS TRI HITA KARANA

TERHADAPK OMPETENSI PENGETAHUAN IPA. Journal for Lesson and Learning Studies, 2(2), 284–291.

Pahmi, S., Friska, S. Y., & Prananda, G. (2021). Pengaruh model NHT terhadap hasil belajar IPA.

Jurnal Ika Pgsd (Ikatan Alumni Pgsd) Unars, 9(1), 332–342.

Sudewiputri, M. P., & Dharma, I. M. A. (2021). Model Pembelajaran Numbered Heads Together (NHT) Terhadap Motivasi dan Hasil Belajar IPA. Jurnal Pedagogi Dan Pembelajaran, 4(3), 427–433.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

CAROLINE, LYDIA ANNISA. MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBER HEAD TOGETHER (NHT) PADA MATA PELAJARAN IPA DI KELAS III SD NEGERI 040471 KAMPUNG MERDEKA TAHUN PELAJARAN 2018/2019. Diss. UNIVERSITAS QUALITY, 2019.

Sultania, Diyah. "PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) TERHADAP PEMAHAMAN BELAJAR IPS." BASIC EDUCATION 8.5 (2019): 499-509.




DOI: http://dx.doi.org/10.58258/jime.v9i3.5341

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Qotrunnada Nur Salsabila, Meirza Nanda Faradita, Kunti Dian Ayu Afiani

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
JIME: Jurnal Ilmiah Mandala Education (p-issn: 2442-9511;e-issn: 2656-5862) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal ini diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala.