Analisis Kemampuan Argumentasi Peserta Didik pada Pembelajaran biologi melalui Model Problem Solving Berbasis Isu Sosiosaintifik

Pratiwi Agusni, Heffi Alberida, Muhyiatul Fadilah, Suci Fajrina

Abstract


Pendidikan saat ini cenderung pada kemampuan mencari informasi, merumuskan masalah, berfikir analitis, kerjasama dan kolaborasi dalam menyelesaikan suatu permasalahan. Hasil observasi dan wawancara di SMAN 3 Pariaman diketahui bahwa masih rendahnya kemampuan argumentasi peserta didik, masih belum optimalnya pelaksanaan proses pembelajaran yang menjadi peserta didik, model pembelajaran yang sesuai dengan tuntutan kurikulum merdeka belum dilaksanakan dengan baik. Penelitian ini memiliki tujuan untuk menganalisis kemampuan argumentasi peserta didik pada pembelajaran biologi setelah penerapan model Problem Solving  berbasis isu sosiosaintifik. Penelitian ini menggunakan rancangan  The One Group Pretest-Posttest Design . Instrumen penelitian berupa lembar soal dalam bentukesai yang terdiri dari 8 butir soal. Analisis data menggunakan  Analysis Paired Sample T-Test.  Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat peningkatan nilai rata-rata tes kemampuan argumentasi pada kelas sampel dari pretest hingga posttest . Nilai rata-rata pretest yaitu 31,86 % dan posttest yaitu 57,57 %. Berdasarkan hasil tes akhir yang diberikan diketahui bahwa peserta didik sudah mampu memberikan pendapat disertai data, pembenaran, pendukung data, kesimpulan dan sanggahan yang jelas sehingga dapat dibuktikan kebenaran dari soal yang diberikan.


Keywords


Kemampuan Argumentasi; Problem Solving

Full Text:

PDF

References


Alberida, H., Lufri, Festiyed, & Barlian, E. (2018). Problem Solving Model for Science Learning. IOP Conference Series: Material Science And Engineering, 335 012084 (hal. 1-13). Padang: IOP Publishing.

Alberida, H. (2019). Pengembangan Model Problem Solving untuk Meningkatkan Keterampilan Proses Sains Siswa pada Pembelajaran IPA SMP. Disertasi. Padang: Universitas Negeri Padang.

Devi, N. D. C., Susanti VH, E., & Indriyanti, N. Y. (2019). Analysis of High School Students’ Argumentation Ability in the topic of Buffer Solution. JKPK (Jurnal Kimia Dan Pendidikan Kimia), 3(3), 141.

Handayani, P., Murniati, & Sardianto, M. S. (2015). Analisis Argumentasi Siswa Kelas X SMA Muhammadiyah 1 Palembang Dengan Menggunakan Model Argumentasi Toulmin. Jurnal Inovasi Dan Pembelajaran Fisika, 2(1), 60–68.

Hasnunidah, N. (2014). Pembelajaran biologi dengan strategi argument-driven inquiry dan keterampilan argumentasi peserta didik. Jurnal Pendidikan Biologi. Vol. 5, No. 1, Hlm. 1-29.

Hendri, S & Defianti, A. (2015). Membentuk Keterampilan Argumen-tasi Peserta Didik Melalui Isu Sosial Ilmiah dalam Pembelajaran Sains. Prosiding Simposium Nasional Inovasi Sains 2016 (SNIPS). 545-548.

Karlina., G. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Problem Solving terhadap Kemampuan Argumentasi Peserta Didik pada Pembelajaran Biologi secara Daring di SMA Adabiah Padang. Skripsi. Padang: Universitas Negeri Padang.

Mcdonald, C. V. (2014). Preservice Primary Teachers Written Arguments in a Sociosaintific Argumentation Task. Electronik Journal Of Science Education, 18 (7).

Miaturrohmah, M., & Fadly, W. (2020). Looking At a Portrait of Student Argumentation Skills on the Concept of Inheritance (21St Century Skills Study). INSECTA: Integrative Science Education and Teaching Activity Journal, 1(1), 17.

Nurinda, S., Sajidan, & Prayitno, B. A. (2018). Effectiveness of problem-based learning module as an instructional tool in improving scientific argumentation skill. Biosaintifika, 10(2), 334–340.

Pambudi, F. S., Sunyono, & Diawati, C. (2018). Pengaruh Isu Sosiosaintifik untuk Meningkatkan Literasi Kimia pada Materi Elektrolit dan Non-Elektrolit. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Kimia.

Probosari, M. R., Ramli, M., Harlita, Indrowati, M., & Sajidan. (2016). Profil Keterampilan Argumentasi Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Biologi FKIP UNS pada Mata Kuliah Anatomi Tumbuhan. Jurnal BIOEDUKASI. Vol. 9, No.1, Hlm. 29-33.

Robertshaw, B, & Campbell, T. (2013). Constructing Arguments: Investiga-ting Pra-Service Science Teacher's Argumentation Skills in a Socio-Scientifik Context. Science Education International Journal.24 (2) Hal 195-211.

Siska, Triani, W., Yunita, Maryuningsih, Y., & Ubaidillah, M. (2020). Penerapan Pembelajaran Berbasis Socio Scientific Issues untuk Meningkatkan Kemampuan Argumentasi Ilmiah. Edu Sains Jurnal Pendidikan Sains & Matematika, 8(1), 22–32.

Yunisa, W., Jalmo, T., & Maulina, D. (2015). Pengaruh Model Pembelajaran Problem Solving Terhadap Ke-mampuan Berargumentasi dan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Bioterdidik: Wahana.




DOI: http://dx.doi.org/10.58258/jime.v9i3.5748

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Pratiwi Agusni, Heffi Alberida, Muhyiatul Fadilah, Suci Fajrina

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
JIME: Jurnal Ilmiah Mandala Education (p-issn: 2442-9511;e-issn: 2656-5862) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal ini diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala.