The Influence of Implementing the Teams Games Tournament (Tgt) Type Cooperative Learning Model on Student Learning Outcomes in Class VII Informatics Subjects at Smp N 2 Padang

Viona Salsabila, Zuliarni Zuliarni, Novrianti Novrianti, Rayendra Rayendra

Abstract


Informatika merupakan matapelajaran yang berorientasi pada berpikir komputasional dan pemecahan masalah dan menekankan keseimbangan antara kemampuan berpikir, keterampilan menerapkan pengetahuan informatika. Permasalahan pada mata pelajaran ini adalah guru masih kurang menerapkan model pembelajaran dan hanya mernyuruh siswa untuk merangkum. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) terhadap hasil belajar pada mata pelajaran Informatika kelas VII SMPN 2 Padang. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen semu. Sampel dalam penelitian sebanyak 62 peserta didik kelas VII. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah metode tes. Instrumen tes digunakan untuk mengumpulkan data hasil belajar peserta didik setelah menerapkan pembelajaran kooperatif tipe TGT. Data dianalisis menggunakan statistic uji t dengan taraf signifikan 0,05. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai rata-rata eksperimen sebesar 80,17 dan nilai rata-rata kelas kontrol sebesar 72,50. Hasil hitung uji t (t-tes) diperoleh thitung 2,540 lebih besar dari t tabel pada taraf signifikan 0,05 adalah 1,670. Dapat disimpulkan penerapan model pembelajaran kooperatif tipe TGT berpengaruh terhadap hasil belajara siswa pada mata pelajaran Informatika kelas VII SMPN 2 Padang.


Full Text:

PDF

References


Anggara, A. d. (2023). Penerapan Kurikulum Merdeka Belajar pada Satuan Pendidikan Jenjang SMP. Jurnal Pendidikan dan Konseling, Volume 5 Nomor 1, 1899-1904.

Arikunto, & Suharsimi. (2014). Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.

Arsyad, A. (2011). Media Pembelajaran. Jakarta: Rajawali Pers.

Aunurrahman. (2012). Belajar dan Pembelajaran . Bandung: Alfabeta.

Basria, N., & Leonard. (2018). Model Pembelajaran Guantum Learning Dengan Startegi Pembelajaran Tugas dan Paksa. Seminar Nasional dan Diskusi Panel Multidisplin Hasil Penelitian & Pengabdian kepada Massyarakat, 274-187.

Bentri. (2017). Teori Belajar & Pembelajaran Dan Apilikasinya Dalam Kurikulum 2013. Padang: Sukabina Press.

Bentri, A., Hidayati, A., & Rahmi, U. (2019). Teori Belajar dan Model Pembelajaran (Konsep dan Apilikasi). Jakarta: Kencana.

Herlina, H., Aprida, H., Hendrawan, Y., Kinasih, T. A., & Septiani, S. (2022). Pengaruh Media Pembelajaran Berbasis Komputer Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran TIK. Jurnal Teknik Informatika dan Teknologi Informasi, Volume 2 Nomor 2, 99-104.

Hita, Parwati, & Tegeh. (2022). Pengaruh Model Problem Based E-Learning Terhadap Motivasi Berprestasi dan Hasil Belajar Informatika Pada Siswa SMP. Jurnal Teknologi Pembelajaran Indonesia, Volume 12 Nomor 1, 1-11.

Lumowa, S. V., & Kusumawati, Y. D. (2013). Pengaruh Model Pembelajaran Team Assited Individuallization (TAI) dan Teams Games Tournament (TGT) Terhadap Hasil Belajar Pada Konsep Hama dan Penyakit Tumbuhan. Jurnal EduBio Tropika, Volume 1 Nomor 1, 1-60.

Nabila, B. d. (2022). Analisis Penerapan Mata Pelajaran Informatika dalam Implementasi Kurikukulum Merdeka Tingkat SMP. PIJAR: Jurnal Pendidikan dan Pengajaran, 110-119.

Purwaningsih, I. d. (2022). Pendidikan Sebagai Sistem. Jurnal Visionary: Penelitian dan Pengembangan dibidang Administrasi Pendidikan, Volume 10 Nomor 1, 21-26.

Putra, D. A., Refdinal, Edidas, & Fadhilah. (2021). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game Tournament Terhadap Hasil Belajar Bimbingan TIK. Jurnal Pendidikan, Sosial, dan Agama, Voluma 13 Nomor 2, 895-904.

Rahman, M. H. (2016). Pengaruh Model Pembelajaran dan Gaya Mengajar Guru Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran PKN. Jurnal Pendidikan dan Pendidikan IPS (JPPI), Volume 10 No 3, 337-344.

Rasyidin, W. d. (2017). Landasan Pendidikan. Bandung: UPI PRESS.

Rusman. (2011). Model-Model Pembelajaran: Mengembangkan Profesionalisme Guru. Jakarta: Rajawali Press.

Rusman. (2017). Belajar dan Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Edisi Pertama. Jakarta: Kencana.

Sanjaya, & Wina. (2006). Strategi Pembelajaran: Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta : Kencana Prenada Media Group.

Santoso, A. P., Astuti, R., & Permana, R. (2022). Pengaruh Kemandirian Belajar dan Peran Orang Tua Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Informatika Di Kelas VII SMP Negeri 1 Sungai Tebelian Kabupaten Sintang. Jurnal-Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi dan Komputer (JPTK), Volume 4 Nomor 2, 451-460.

Slameto. (2010). Belajar dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi. Jakarta: Rineka Cipta.

Slavin, & Robert E. (2008). Cooperatif Learning, teori, riset, dan praktik. Bandung: Nusa Media.

Sugiyono, & Hariyanto. (2017). Belajar dan Pembelajaran Teori dan Konsep Dasar. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Sukardi. (2011). Metoddologi Penelitian Pendidikan Komptensi Dan Praktiknya. Jakarta : Bumi Aksara.

Sumardi. (2020). Teknik Pengukuran dan Penilaian Hasil Belajar. Yogyakarta : Deepublish.

Suryani, & Hendriyadi. (2015). Metode dan Riset Kuantitatif: Teori dan Apilikasi . Jakarta: Prenada Media.

Syafril. (2019). Statistik Pendidikan. Jakarta: Kencana.

Taniredja, Tukiran, & dkk. (2012). Model-Model Pembelajaran Inovatif dan Efektif. Bandung: Alfabeta.

Trianto. (2012). Mengembangan Model Pembelajaran Tematik. Jakarta: Prestasi Pustaka.

Warsita, B. (2008). Teknologi Pembelajaran: Landasan & Apilikasinya. Jakarta: Rineka Cipta.

Wisnubhadra, I. d. (2021). Buku Panduan Guru Informatika Untuk SMP Kelas VII. Jakarta Pusat: Pusat Kurikulum dan Perbukuan Badan Penelitian dan Pengembangan dan Perbukuan Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.

Yeni, F. J., Zen, Z., & Darmansyah. (2018). Penelitian Pendidikan. Jakarta: Prenadamedia.




DOI: http://dx.doi.org/10.58258/jime.v9i4.6095

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Viona Salsabila -, Zuliarni - -, Novrianti - -, Rayendra - -

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Creative Commons License
JIME: Jurnal Ilmiah Mandala Education (p-issn: 2442-9511;e-issn: 2656-5862) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal ini diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala.