Pengobatan Tradisional Bebubus Mangkung Di Dusun Tutuk Desa Jerowaru Kecamatan Jerowaru Kabupaten Lombok Timur

Nuruddin Nuruddin, Nurmaulinda Nurmaulinda

Abstract


Penelitian ini membahas tentang pengobatan tradisional Bebubus Mangkung yang ada di Dusun Tutuk Desa Jerowaru Kecamatan Jerowaru Kabupaten Lombok Timur. Pengobatan tradisional Bebubus Mangkung merupakan teknik pengobatan secara non medis yang sampai saat ini masih menjadi alternatif dan lebih cenderung digunakan oleh masyarakat sebagai sarana penyembuhan penyakit di Dusun Tutuk Desa Jerowaru Kabupaten Lombok Timur. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan teori perilaku sosial Max Weber untuk menganalisis fenomena yang terjadi dalam masyarakat terkait kecenderungan masyarakat yang lebih memilih pengobatan tradisional daripada pengobatan secara medis. Penelitian ini memiliki tujuan mengetahui apa yang menjadi alasan masyarakat memilih pengobatan tradisional daripada memilih pengobatan secara medis. Disamping itu, dalam mendeskripsikan perilaku masyarakat yang ada di Dusun Tutuk Desa Jerowaru Kabupaten Lombok Timur, penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif, yang berarti yaitu mengumpulkan informasi melalui observasi,wawancara dan dokumentasi terhadap responden yang dijadikan sebagai sumber informasi dalam penelitian agar mendapatkan informasi yang aktual. Berdasarkan hasil dari penelitian ini bahwa makna Bebubus Mangkung bagi masyarakat dusun Tutuk Desa Jerowaru Kabupaten Lombok Timur adalah (a) sebagai obat sasak (b) Mengandung Nilai sosial dan Kekeluargaan, dan kecenderungan masyarakat memilih pengobatan tradisional Bebubus Mangkung sebagai sarana penyembuhan penyakit, dilatarbelakangi oleh dua faktor yakni faktor, (a) keyakinan, (b) faktor kebudayaan, dan (c) faktor ekonomi.


Keywords


Pengobatan Tradisional, Bebubus Mangkung

Full Text:

PDF

References


Aisyah Nur Fitriani, “Fenomena Pengobatan Tradisional Air Doa: Studi pada Praktik Pengobatan Tradisional H. Evi. Abdul Rahman Shaleh di Dusun Mekarsari, kecamatan Kertek, Kabupaten Wonosobo”, Skripsi, Fakultas Ilmu Sosial Yogyakarta, Yogyakarta, 2014.

Adella Ratna Purwitasari, “Konstruksi Sosial atas Realitas Pengobatan Tradisional Sangkal Putung” (Studi pada Sentra Pengobatan Sangkal Putung Desa Sumput Kec. Sidoarjo Kab.Sidoarjo), Skripsi, FISIP UM Malang, Malang, 2019.

Anto H. Bakar, Metode-Metode Filsapat. Jakarta: Ghalia Indonesia, 1989.

Alis Muhlis, Norkholis, Analisis Tindakan Sosial Max Weber dalam Tradisi Pembacaan Kitab Mukhtasar Al-bukhari (Studi Living Hadist)” jurnal Living Hadist, Vol.1, No. 2, 2 Oktober 2016.

Bagong Suyanto, Metode Penelitian Sosial, Jakarta: Kencana Prenada Media Grup, 2005

Harakatuna, “Makna Yain Dalam Al-Quran”, dalam https://www.harakatuna.com/makna-yakin-dalam-al-quran.html, diakses pada 25 Oktober 2022, pukul 19:45.

Husen Mulacchella, “Budaya Adalah Cara Hidup”, dalam https://katadata.co.id/safrezi/berita/61e128ff924cd/budaya-adalah-cara-hidup-begini-penjelasannya, diakses pada 25 Oktober 20, pukul 20:00.

Isha Harrumma, “Pengertian Masyarakat Menurut Para Ahli”, dalam https://www.google.com/amp/s/amp.kompas.com/nasional/read/2022/03/09/01150061, diakses tanggal 9 Juli 2022.

Ibrahim, “Metodologi Penelitian Kualitatif”, Alfebeta: Bandung, 2018.

K Bertens & A.A Nugroho, Realitas Sosial, Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama. 1990

Lexi J.Moleong, “Metode Penelitian Kualitatif”, Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2011.

Lilik Nurmayanti, “Analisis Tindakan Sosial Para Tokoh dalam Naskah Drama Godlob Karya Danarto dengan Pendekatan Sosiologi Sastra Max Weber”, (Skripsi, FKIP Universitas Mataram, Mataram 2016).

Mahfut Khanafi, “Mengenal Teori Tindakan Sosial Max Weber”, dalam https://mudabicara.com/mengenal-teori--tindakan-sosial-max-weber/, diakses tanggal 4 Maret 2022.

Muhammad Amin, dkk, “Konstruksi Sosial dalam Tradisi Bebubus di Kelurahan Gelanggang Lombok Timur Nusa Tenggara Barat: Suatu Kajian Sejarah Budaya”, Jurnal Pemikiran Pendidikan dan Penelitian Kesejarahan, Vol. 8, No 2, Agustus 2021.

Muhammad Erfan, “Spirit Filantrofi Islam Dalam Tindakan Rasionalitas Nilai Max Weber” Jurnal Ekonomi Dan Ekonomi Syariah, vol. 4, No. 1, Januari 2021

Mulyanti, “Latar Belakang Pemilihan Pengobatan Traditional Pada Masyarakat di Desa Rantau Kiri Panjang Kabupaten Hilir Kubu Babusalam Rokan Hilir”, Jurnal Jom Fisip, Vol. 3, Nomor 2, Oktober 2016.

Murti Sumarni, Salamah Wahyuni, Metodologi Penelitian Bisnis, Yogyakarta: C.V Andi Offset, 2006.

Megi Tindangen, “Peran Perempuan Dalam Meningkatkan Ekonomi Keluarga (Studi Kasus: Perempuan Pekerja Sawah Di Desa Lemoh Barat Kecamatan Tombariri Timur Kabupaten Minasaha” Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi, Vol. 20, No. 03, Tahun 2020

NI Ritongan, “Pentingnya tumbuhan obat dalam islam”, dalam https://etheses.uin-malang.co.id, diakses pada 25 Oktober 2022, pukul 21:23

Nirmala hikmah “Ritual BuBus Mangkung Pada Masyarakat Jerowaru Lombok Timur” dalam http://www.kompasiana.com/nirmalahikmah/55292be3f17e61a7448b4646/ritual-bebubus-mangkung-pada-masyarakat-jerowaru-lombok-timur diakses tanggal 20 Februari 2022.

Patelima Hamid, Metode Penelitian Kualitatif”. Cet. II Bandung: Alfabeta, 2017.

Rini Trisnawati, Ritual Bebubus Mangkung dan Nilai-Nilai yang Terkandung didalamnya Studi Deskriptif pada Masyarakat Jerowaru Lombok Timur, Skripsi, FKIP Universitas Mataram , Mataram 2018.

Siswanto, “Pengembangan Kesehatan Tradisional Indonesia: Konsep, Strategi dan Tantangan”, Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Pelayanan Kesehatan, Vol.1, No 1, Agustus 2017.

Rini Trisnawati, Ritual Bebubus Mangkung dan Nilai-Nilai yang Terkandung didalamnya Studi Deskriptif pada Masyarakat Jerowaru Lombok Timur, Skripsi, FKIP Universitas Mataram , Mataram 2018.

Singging Widagdo, Ermi Dyah Kurnia, “Nilai Pendidikan dalam Upacara Tradisi Haul Semangkin di Desa Mayong Lor Kecamatan Mayong Kabupaten Jepara”, Jurnal Lingua, Vol. X, Nomor 1, Januari 2014.

Saebani, Metodelogi Penelitian, Bandung: Pustaka Setia, 2006.

Sugiyono, Metodologi Penelitian Pendidikan; Pendekatan Kualitatif, kualitatif dan R&D”, Bandung: Alfabeta, 2006.

Sugiyono, “Memahami Penelitian Kualitatif”, Bandung: Alfabeta CV, 2012.

Sugiono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D, Bandung: Alfabeta, 2018.

Siti, Halimah, Thesis: “Perilaku Tenaga Kerja Wanita (TKW) dalam Mengatasi Kecemasan di PJTKI CITRA CATUR UTAMA KARYA PONOROGO”, (Ponorogo: UMP, 2018.

Wahyu Mila Febriani, Gambaran Perilaku Pencarian Pengobatan Pada Mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga vol.7 No. 2. 2019.

Wikipedia, “keyakinan dan Kepercyaan’ dalam ttps://id.wikipedia.org/wiwki/Keyakinan_dan_Kepercayaan, diakses pada 02 Desember 2022, pukul 20:00

Yulin Citriadin, “Metodelogi Penelitian Kualitatif”, Mataram: Kalangan Sendiri, 2007.

Zakaria Ansori, Agus, “Rasionalitas Partai dalam Penentuan Calon Anggota Legislatif Tahun 2019”, Jurnal Politik Islam, Vol. 2. No. 2 Juli-Desember 2019.




DOI: http://dx.doi.org/10.58258/jupe.v8i1.4932

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Nuruddin Nuruddin, Nurmaulinda Nurmaulinda

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Lisensi Creative Commons
JUPE: Jurnal Pendidikan Mandala (p-issn: 2548-5555;e-issn:-) is licensed under a Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.

Jurnal ini diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala.