PENGARUH METODE LATIHAN PART METHOD TERHADAP KETERAMPILAN SERVIS TENIS LAPANGAN PADA MAHASISWA FPOK IKIP MATARAM TAHUN AKADEMIK 2015 / 2016

Isyani Isyani

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh latihan part method terhadap keterampilan servis tenis lapangan pada Mahasiswa FPOK IKIP Mataram 2015 / 2016. Populasi pada penelitian ini adalah Mahasiswa FPOK IKIP Mataram 2015/2016 yang telah memprogramkan tennis lapangan. Sampel pada penelitian ini berjumlah 20 orang menggunakan teknik  Purposive Sampling. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis Regresi sederhana secara deskriptif dan inferensial. Dari hasil penelitian menunjukkan hasil ada pengaruh metode  latihan Part Method yang signifikan pada keterampilan servis tennis lapangan mahasiswa FPOK IKIP Mataram 2015 / 2016.  Terbukti dari hasil pengujian uji-t (t tes). Diperoleh nilai t hitung (to) = 5.428 (P0.05) dengan Signifikansi  0.000 (Sig < a 0,05)

Full Text:

PDF

References


Arikunto Suharsimi. 2007. Manajemen Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.

Baechle Thomas R, R Barney, dan Groves. 2000. Strength and Conditioning Specialist. Jakarta: Raja Grafindo.

Douglas Paul 2008. 101 Tips Penting Tenis. Jakarta: Dian Rakyat.

Halim, Nur Ichsan. 1991. Tes dan Pengukuran dalam Bidang Olahraga. Ujung pandang: FPOK IKIP Ujung pandang.

Harsono, 1988. Coaching dan Aspek-aspek Psikologis dalam Coaching. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Direktorat Jenderal pendidkan tinggi.

Hasan Iqbal. 2008. Analisis Data Penelitian dengan Statistik. Jakarta: Bumi Aksara.

Husni, Agusta, dkk. 1993. Buku Pintar Olahraga. Jakarta : CV. Mawar Gampita.

Nana Sudjana 2006. Tuntunan Penyusunan Karya Ilmiah. Jakarta: Sinar Baru Algesindo.

Salim Agus. 2008. Buku Pintar Tenis. Bandung: Nuansa.

Sugiyono. 2008. Metode penelitian pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Verducci M Frank. 1980. Measurement Concepts in Physical Education. London. Mosby Company




DOI: http://dx.doi.org/10.58258/jupe.v1i1.80

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Jurnal Pendidikan Mandala



Lisensi Creative Commons
JUPE: Jurnal Pendidikan Mandala (p-issn: 2548-5555;e-issn:-) is licensed under a Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.

Jurnal ini diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala.