VALIDASI BAHAN AJAR PENGUATAN KARAKTER BERBASIS KEARIFAN LOKAL KAWASAN PESISIR LOMBOK

Septiana Dwi Utami, Ika Nurani Dewi, Sri Nopita Primawati

Abstract


Abstract. The urgency of this research refers to the context of strengthening the profile of Pancasila students which is currently important to do to maintain local wisdom values. The formation and strengthening of character needs to be instilled from an early age so that in the future they become Indonesian people who have local character and have a global perspective. Teaching materials can be used as an alternative learning resource to convey messages about the character of Pancasila student profiles and to train students' literacy skills. Several previous studies related to the development of teaching materials are believed to be able to improve students' superior competence, but still need improvement by adding character strengthening features in the developed teaching materials. In addition, science education has an important contribution in preparing Indonesian human resources with character and 21st century skills as agents of change for the nation. Therefore, innovation is needed in the development of character strengthening teaching materials based on local wisdom in the Lombok coastal area to form a profile of Pancasila students. This research is product-oriented development research in the field of education. This study uses the ADDIE development design which consists of Analyze, design, develop, implement, and Evaluate. Based on the results of research on the development of student activity sheets (LKS) strengthening character based on local wisdom in the Lombok coastal area concluded that the validator's assessment was stated to be very valid for format aspects (84%), material (85.7%), language (86.1%), Assessment LKS in supporting innovation and improving the quality of teaching and learning activities (86.4%) while presentation (77%).

 

Keywords: Teaching Material Validation, Based on Local Wisdom, Lombok Coastal Area

 

Abstrak. Urgensi penelitian ini mengacu pada konteks penguatan profil pelajar pancasila yang saat ini penting dilakukan untuk mempertahankan nilai-nilai kearifan lokal. Pembentukan dan penguatan karakter perlu ditanamkan sejak dini sehingga kelak menjadi manusia Indonesia yang memiliki karakter lokal dan berwawasan global. Bahan ajar dapat dijadikan sebagai salah satu sumber belajar alternatif untuk menyampaikan pesan karakter profil pelajar pancasila serta  melatih  keterampilan literasi  siswa.  Beberapa penelitian  terdahulu  terkait pengembangan bahan ajar diyakini dapat meningkatkan kompetensi unggul siswa, namun masih perlu penyempurnaan dengan menambahkan fitur penguatan karakter dalam bahan ajar yang dikembangkan. Selain itu, pendidikan IPA memiliki kontribusi penting dalam mempersiapkan SDM Indonesia yang berkarakter dan memiliki kecakapan abad 21 sebagai agen perubahan bangsa. Oleh sebab itu, dibutuhkan inovasi dalam pengembangan bahan ajar penguatan karakter berbasis kearifan lokal kawasan pesisir Lombok   untuk membentuk profil pelajar Pancasila. Penelitian ini adalah penelitian pengembangan yang berorientasi pada produk dalam bidang pendidikan. Penelitian ini menggunakan desain pengembangan ADDIE yang terdiri dari Analyze, desing, development, implement, dan Evaluate. Berdasarkan hasil penelitian pengembangan lembar kegiatan siswa (LKS) penguatan karakter berbasis kearifan lokal kawasan pesisir Lombok menyimpulkan bahwa penilian validator dinyatakan sangat valid untuk aspek  format (84%), materi (85,7%), kebahasaan (86,1%), Penilaian LKS dalam menunjang inovasi dan peningkatan mutu kegiatan belajar mengajar (86,4%) sedangkan penyajian (77%).

 

Kata Kunci: Validasi Bahan Ajar, Berbasis Kearifan Lokal, Kawasan Pesisir Lombok


Keywords


Validasi Bahan Ajar, Berbasis Kearifan Lokal, Kawasan Pesisir Lombok

Full Text:

PDF

References


Rohkman, Syaifudin, & Yuliati. (2014). Character education for golden generation 2045 (national character building for Indonesian golden years). Procedia-Social and Behavioral Sciences, 141(1), 1161-1165

Saliceti, F. (2015). Educate for creativity: New educational strategies. Procedia-Social and Behavioral Sciences,197(1), 1174-1178.

Sitti, S., Sooperak, S., & Sompong, N. (2013). Development of instructional model based on connectivis learning theory to enhance problem-solving skill in ICT for daily life of higher education students. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 103(1), 315-322.

Blascova, M. (2014). Influencing academic motivation, responsibility and creativity. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 159, 415-425.

Anwar, M. K., Laasiliyah, M. L., Ayun, N., & Romdhoni, V. A. (2021). Kajian Teoritis Integrasi Literasi Numerasi dalam Modul IPA SMP. In PISCES: Proceeding of Integrative Science Education Seminar (Vol. 1, No. 1st AVES, pp. 333-339).

Tegeh, I. M., Astawan, I. G., Sudiana, I. K., & Kristiantari, M. G. R. (2021). Murder Learning Model Assisted by Metacognitive Scaffolding to Improve Students’ Scientific Literacy and Numeracy Skills through Science Studies in Elementary Schools. Jurnal Pendidikan IPA Indonesia, 10(4), 618-626.

Irawan, E., Aristiawan, A., & Rokmana, A. W. (2021). Analisis Tingkat Penalaran Peserta Didik SMP dalam Memecahkan Masalah Soal Evaluasi Berbasis Literasi Numerasi. Jurnal Tadris IPA Indonesia, 1(3), 333-342.

Bawono, H. (2022). Penanaman Karakter Nasionalisme Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Materi Biografi Dengan Metode Tiga Tamu Tiga Tinggal Dengan Penugasa dan Presentasi (Tigata-Tigati P2). Jurnal EKSIS Stie Indocakti Malang Vol, 14(1).

Gufron, A. M., Basir, M. A., & Aminudin, M. (2021). Analisis Kesalahan Siswa dalam Menyelesaiakan Tes Kemampuan Literasi Numerasi Berdasarkan Newman’s Analysis Eror. In Seminar Nasional Pendidikan Sultan Agung (Vol. 2, No. 1).

Widiantari, N. K. K., Suparta, I. N., & Sariyasa, S. (2022). Meningkatkan Literasi Numerasi dan Pendidikan Karakter dengan E-Modul Bermuatan Etnomatematika di Era Pandemi COVID-19. JIPM (Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika), 10(2), 331-343.

Bestari, D., Yulianti, D., & Dwijananti, P. (2014). Pembelajaran fisika menggunakan SEA berbantuan games untuk mengembangkan karakter siswa SMP. UPEJ Unnes Physics Education Journal, 3(1)

Eliza, W., & Yusmaita, E. (2021). Pengembangan Butir Soal Literasi Kimia pada Materi Sistem Koloid Kelas XI IPA SMA/MA. JURNAL EKSAKTA PENDIDIKAN (JEP), 5(2), 197-204.

Cox, M., Elen, J., & Steegen, A. (2017). System thinking in geography: cam High school students do it ?. International Research in Geographical and Environmental Education. 28(1). 37-52.

Direktorat Ketenagaan. (2015). Perkembangan Karakter. Edisi ke Tiga, Jakarta: Balai Pustaka.

Lestariningsih, N., & Suardiman, S. P. (2017). Pengembangan Bahan Ajar Tematik-Integratif Berbasis Kearifan Lokal Untuk Meningkatkan Karakter Peduli Dan Tanggung Jawab. Jurnal Pendidikan Karakter, 7(1), 86-99

Ismail, S., Suhana, S., & Zakiah, Q. Y. (2021). Analisis kebijakan penguatan pendidikan karakter dalam mewujudkan pelajar pancasila di sekolah. Jurnal Manajemen Pendidikan dan Ilmu Sosial, 2(1), 76-84.

Bambang Dalyono, E. D. L. (2017). Implementasi Penguatan Pendidikan Karakter di Sekolah. Jurnal Bangun Rekaprima, 03(2), 33–42.

Juliani, A. J., & Bastian, A. (2021). Pendidikan karakter sebagai upaya wujudkan pelajar Pancasila. In Prosiding seminar nasional program pascasarjana universitas PGRI Palembang.

Zakso, A., Agung, I., Susanto, A. B., & Capnary, M. C. (2021). The Effect of Strengthening Character Education on Tolerance Increasing and Development of Pancasila Students in Border Area: Case of West Kalimantan Province. Academic Journal of Interdisciplinary Studies, 10(5), 232-232.

Han Weilin, Dicky Susanto, Sofie Dewayani, Putri Pandora, Nur Hanifah, Miftahussururi, Meyda Noorthertya Nento dan Qori Syahriana Akbari. 2017. Materi Pendukung Literasi Numerasi. Jakarta : Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Saefurohman, S., Maryanti, R., Azizah, N. N., Al Husaeni, D. F., Wulandary, V., & Irawan, A. R. (2021). Efforts to increasing numeracy literacy of elementary school students through quiziz learning media. ASEAN Journal of Science and Engineering Education, 1(3), 167-174.

Sawe, N., Chafe, C., & Treviño, J. (2020). Using Data Sonification to Overcome Science Literacy, Numeracy, and Visualization Barriers in Science Communication. Frontiers in Communication, 5, 46

Tout, D. (2020). Evolution of adult numeracy from quantitative literacy to numeracy: Lessons learned from international assessments. International Review of Education, 66(2), 183-209

Tri, M., &Sukini, S. (2021). Kearifan Lokal Masyarakat Tegal dan Pendidikan Karakter Dalam Kumpulan Wangsi Sosi Karya Dwi Ery Santoso. Menggagas Pembelajaran Sastra Indonesia Pada Era Kelimpahan, 73-103.




DOI: http://dx.doi.org/10.58258/jupe.v7i4.4119

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Septiana Dwi Utami, Ika Nurani Dewi, Sri Nopita Primawati

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Lisensi Creative Commons
JUPE: Jurnal Pendidikan Mandala (p-issn: 2548-5555;e-issn:-) is licensed under a Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.

Jurnal ini diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala.